ANALISIS DISIPLIN KERJA GURU SMK MA’ARIF

  • Hafidulloh " STIE YAPAN
  • Mochamad Mochklas
Keywords: : Disiplin Kerja, Guru SMK, SMK Ma’arif

Abstract

Penelitian ini mengunakan analisa deskriptif, dimana populasinya dan sampelnya adalah guru SMK Maarif di kota Surabaya yang berjumlah 163 orang. Hasil penelitian ini bahwa indikator hadir dan pulang tepat waktu merupakan indikator yang paling dominan berpengaruh disiplin kerja guru SMK, sedangkan indikator yang lemah adalah membuat program mengajar. Upaya meningkatkan disiplin kerja guru dapat dilakukan dengan melalui praktek kepemimpinan yang handal, karena perilaku pemimpin dapat memunculkan rasa bangga dan kepercayaan bawahan, menginspirasi dan memotivasi bawahan, merangsang kreativitas dan inovasi bawahan.

Kata kunci: Disiplin Kerja, Guru SMK, SMK Maarif

References

Apriliyani, I.D., Mochklas, M., & Maretasari, R. 2022. Pengaruh Status Pekerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Dana Purna Investama Kota Surabaya. Prosiding Seminar Nasional Ekonomi Dan Bisnis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surabaya
Depdiknas, 2003, Undang-undang RI No.20 Tahun 2003 tentang SistemPendidikan Nasional. Lembaran Negara Jakarta: Mendiknas
Depdiknas, 2005, Undang-undang RI No.14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Lembaran Negara. Jakarta: Mendiknas
Dewi, T. A. 2015. Pengaruh Profesionalisme Guru Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru Ekonomi Sma Se-Kota Malang. Jurnal Pendidikan Ekonomi Um Metro, 3(1): 24
Fathurrahman, P., dan S. Sutikno. 2007. Strategi Belajar Mengajar. PT Refika Aditama. Bandung
Gultom, S. 2012. Kebijakan Pembinaan Profesi Guru, KS, PS, TK Lainnya dan Penjamninan Mutu Pendidikan. Makalah disajikan dalam Seminar Nasional tentang Redesain Kebijakan Otonomi Daerah Bidang Pendidikan di IKIP PGRI Semarang. Semarang, 23 Juni 2012
Hafidulloh, Mochklas, M., Maretasari, R., & Mawarsari, N. Hotel Employee Performance During Covid-19. International Journal of Economics, Business and Accounting Researc, 6(2):1019-1034
Hikmat, 2009. Manajemen Pendidikan. Pustaka Setia. Bandung
Luthans, F. 2008. Perilaku Organisasi. Edisi Sepuluh. Penerbit Andi. Yogyakarta
Malhotra, N.K. 1995. Marketing Research An Applied Orientation. Prentice-Hall International, Inc. New Jersey
Mochklas, M., dan Setiawan, T. 2018. Sistem Informasi Manajemen. Surabaya: TS Publisher
Mochklas, M., Fatihudin, D., & Huda, A.T. 2021. Job Satisfaction of Supplier Company Employees: Organizational Commitment and Work Discipline. Budapest International Research and Critics Institute-Journal, 4,(2): 1965-1977
Mondy, R. W. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia, Buku 1 & 2. Penerbit Erlangga. Jakarta
Nitisemito, A.S. 2002, Manajemen Personalia (Manajemen Sumber Daya Manusia), Cetakan ketiga, Edisi ketiga. Ghalia Indonesia. Jakarta
Rachman. 2013. Metode Penelitian: Suatu Pendekatan Untuk Penelitian Tindakan. Cetakan pertama. Badan Penerbit UPNV Jatim. Surabaya
Sarwoto. 2000. Dasar-Dasar Organisasi dan Manajemen. Ghalia. Jakarta
Saydam, G. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. Binarupa. Jakarta
Warther, W.B. dan Davis. 2003. Human Resources and Personal Management. Mc Graw Hill. Inc., New York
Published
2022-12-29
How to Cite
", H., & Mochklas, M. (2022). JURNAL EKSEKUTIF, 19(02), 203-222. Retrieved from https://jurnal.ibmt.ac.id/index.php/jeksekutif/article/view/319